RickyFlash

Tampilkan postingan dengan label Spesifikasi. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Spesifikasi. Tampilkan semua postingan

Jumat, 06 Desember 2019

Inilah 6 HP Android 1 Jutaan Terbaik Desember 2019

HP Android 1 Jutaan Terbaik - Ketika berbicara tentang hp Android apa yang ada dipikiran Agan? Harga atau Kualitas? Atau justru dua duanya?

Jika agan mempertimbangkan dua duanya maka agan punya pikiran yang sama dengan saya. Memang ada harga ada kualitas.

Namun saat ini tidak sedikit kok hp Android murah dengan kualitas yang mumpuni. Dan itu selalu saya pertimbangkan saat akan membeli sebuah smartphone.


Saya orangnya tidak begitu mengincar bran dan tidak gengsi dengan harga barang yang saya punya. Kalau menurut saya itu bagus dan murah ya akan saya beli hehehe.

Nah ngomong-ngomong Android murah dengan kualitas yang mumpuni, saya ada beberapa referensi Android 1 Jutaan Terbaik untuk agan-agan semua ni.

Android Satu Jutaan Terbaik 2019

Oke ini adalah versi saya ya. Jika agan memiliki rekomendasi hp 1 jutaan terbaik lainnya silahkan berikan komentarnya ya gan.

1. Redmi Note 4X Snapdragon 625


Harga: Rp 1.200.000

Seri ini memang masuk kategori agak jadul. Tapi jangan salah Redmi Note 4X ini punya dapur pacu cukup canggih yakni Snapdragon 625. Alhasil, perangkat ini bisa dipakai bermain game yang sedang tren saat ini semisal PUBG Mobile.

Tersedia dalam pilihan RAM 3GB/4GB dan memori internal 16GB/32GB/64GB. Baterainya pun tak tanggung-tanggung lho berkapasitas 4100 mAH.

Spesifikasi Xiaomi Redmi Note 4X:

  • Layar: 5.5 inches
  • Resolusi: 1080 x 1920 Full HD IPS LCD Capacitive touchscreen
  • OS: MIUI 8 based on android
  • CPU: Qualcomm Snapdragon 625 Octa Core, 2 GHz
  • Memori: RAM 3/4GB, ROM 16/32GB
  • Kamera Utama: 13 MP with Auto Focus, flashlight
  • Kamera Depan: 5 MP
  • Baterai: 4100mAh/4000mAh

2. Samsung Galaxy A10


Harga: Rp 1.480.000
  • Display: IPS LCD, 6.2 inci
  • OS: Android 9.0 (Pie)
  • Chipset: Exynos 7884 (14 nm)
  • CPU: Octa-core (2×1.6 GHz Cortex-A73 & 6×1.35 GHz Cortex-A53)
  • GPU: Mali-G71 MP2
  • Memori: 32 GB, 2 GB RAM
  • MicroSD: up 1TBGB
  • Kamera belakang: 13 MP, f/1.9, 28mm (wide), AF,LED flash, panorama, HDR
  • Kamera selfie: 5 MP
  • Baterai: 3400 mAh

3. Xiaomi Redmi 5 Plus


Harga: Rp 1.550.000

Xiaomi Redmi 5 Plus sudah diperkuat chipset Snapdragon 625 dan RAM 3/4GB. Layarnya pun nyaman karena memakai aspek rasio 18:9. Buat gamers, baterai Redmi 5 yang berkapasitas 4000 mAh jadi nilai tambah.

Spesifikasi Xiaomi Redmi 5 Plus:

  • Ukuran Layar:5.99 inches
  • Resolusi: FHD+ 1080 x 2160, rasio 18:9
  • OS: Android 7.1.2 (Nougat)
  • CPU: Snapdragon 625 Octa-core Cortex-A53, 2 GHz
  • Memori: RAM 3/4GB, ROM 32/64GB
  • Kamera Utama: 12 MP
  • Kamera Depan: 5 MP
  • Baterai: 4000 mAh

4. ASUS Zenfone Max Pro M1 (ZB602KL)


Harga: Rp 1.500.000

Seri ini cukup fenomenal dan banyak diburu saat pertama kali keluar. Seri murah meriah dari ASUS ini sanggup melibas game PUBG Mobile dengan optimal. Sudah dibekali dengan Snapdragon 636, RAM 3GB/4GB/6GB.

Tak hanya itu, baterainya yang punya kapasitas raksasa 5000 mAh tentu membuat gamers tak perlu kuatir daya cepat habis.

Spesifikasi ASUS Zenfone Max Pro M1:

  • Ukuran Layar 6 inches
  • Resolusi: Full HD+ 2160 x 1080 pixels
  • OS : Android 8.1 Oreo
  • CPU: Qualcomm Snapdragon 636 with 14nm, 64-bit octa-core
  • Memori: RAM 3G/4/6GB, ROM 32/64GB
  • Kamera Utama: 13MP + 5MP (RAM 3GB/4GB) / 16MP + 5MP (RAM 6GB)
  • Kamera Depan: 8MP (RAM 3GB/4GB) / 16MP (RAM 6GB)
  • Baterai: 5000 mAh

5. Redmi 7 32GB


Harga: Rp 1.700.000

Spesifikasi Redmi 7:

  • SIM: Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
  • Layar: IPS LCD, 6.26 inci, Splash resistant, Corning Gorilla Glass 5
  • Resolusi: 720 x 1520 pixels, 19:9 ratio (~269 ppi density)
  • OS: Android 9.0 Pie, MIUI 11
  • Chipset: Qualcomm Snapdragon 632 (14 nm)
  • CPU: Octa-core (4×1.8 GHz Kryo 250 Gold & 4×1.8 GHz Kryo 250 Silver)
  • GPU: Adreno 506
  • Memori eksternal:microSD, up to 1 TB (dedicated slot)
  • RAM/ROM: 2/16GB, 2/32GB, 3/32GB 3GB 3/64GB, 4/64GB
  • Kamera utama: 12 MP, f/2.2, 1/2.9″, 1.25µm, PDAF; 2 MP, depth sensor, LED flash, HDR, panorama
  • Video: 1080p@30/60fps
  • Kamera Selfie: 8 MP, f/2.0, 1/4″, 1.12µm, HDR, Video 1080p@30fps
  • USB: microUSB 2.0, USB On-The-Go
  • NFC: Tidak Ada
  • Sidik jari: Ada
  • Baterai: Li-Po 4000 mAh battery, 10W
  • Warna: Lunar Red, Eclipse Black, Comet Blue

6. Realme C2 RAM 3GB/32GB


Harga: Rp 1.300.000

Spesifikasi Realme C2:

  • Layar: IPS LCD 6,1 inci, Gorilla Glass 3
  • Resolusi: 720 x 1560 pixels, 19.5:9 ratio (~282 ppi density)
  • OS: Android 9.0 (Pie); ColorOS 6 Lite
  • Chipset:Mediatek MT6762 Helio P22 (12 nm)
  • CPU: Octa-core 2.0 GHz Cortex-A53
  • GPU: PowerVR GE8320
  • RAM/ROM: 32 GB, 3 GB RAM atau 16 GB, 2 GB RAM
  • Memori eksternal: microSD, up to 256GB (SIM 2 slot)
  • Kamera belakang: 13 MP, f/2.2, 1.12µm, PDAF; 2 MP, f/2.4, 1.75µm
  • Video: 1080p@30fps
  • Kamera depan: 5 MP, f/2.0, 1/5″, 1.12µm
  • Baterai: Li-Po 4000 mAh
Demikianlah daftar 7 hp android 1 jutaan Desember 2019. Semoga bermanfaat.

Jumat, 25 Oktober 2019

Spesifikasi Realme C2 dan Harga Termurahnya di Toko Online

Spesifikasi Realme C2 - Halo gan disini saya akan memberikan sebuah artikel tentang spesifikasi smartphone realme c2 secara detail dan juga disertai harga termurahnya saat ini yang ada di toko Online Indonesia. Memang hp ini sudah bisa dikatakan merek lawas. Namun saya rasa hp ini masih cocok untuk dijadikan pilihan jika memang budget kita yang pas-pasan.

Sedikit mengutip dari wikipedia, Realme pertama kali muncul di Tiongkok tahun 2010 sebagai "OPPO Real". Itu merupakan sub-brand dari OPPO Electronics Corporation sampai realme memisahkan bisnisnya pada 2018, lalu menjadi perusahaan yang independen.

Pada 30 Juli 2018, mantan wakil presiden OPPO dan presiden OPPO divisi bisnis luar negeri Bingzhong Li (Sky Li) mengumumkan pengunduran dirinya dari OPPO dan niatnya untuk mendirikan realme sebagai merk yang independen pada laman mikroblobing Weibo. Ia fokus menciptakan ponsel yang menggabungkan antara perfroma yang cepat dan desian yang modis.

Spesifikasi Realme C2 dan Harga Termurahnya di Toko Online

Realme mengusung brand spirit baru dengan semangat “Dare to Leap”. Sebuah brand spirit yang menggambarkan keberanian anak muda dalam menciptakan terobosan lebih inovatif. Brand spirit baru ini sejalan dengan strategi baru realme yang berani menelurkan inovasi termutakhirnya ke pasar smartphone. Melalui pengaplikasian teknologi smartphone yang berani serta optimalisasi model bisnis, realme berhasil menciptakan strategi ampuh untuk menjadi game changer dalam industri smartphone domestik. Realme mengadopsi model distribusi dengan rantai yang sederhana yaitu e-commerce.

Semua dilakukan agar bisa menguntungkan penggunanya, memungkinkan lebih banyak anak muda menikmati kehidupan berkualitas tinggi. Sebagai contoh lain, langkah baru “Dare to Leap” dimulai dengan kerja sama dengan Marvel, dalam hal ini superhero Spiderman. Seiring dengan rilisnya film Spider-Man: Far From Home di Indonesia, realme mengumumkan bahwa mereka akan menyiapkan edisi khusus dari produk selanjutnya.

HARGA TERMURAH REALME C2 RP.1.050.000, (KUNJUNGI TOKO)

Spesifikasi Realme C2

Bisa dikatakan bahwa hp ini merupakan sebuah produk dari realme yang dibuat untuk meneruskan produknya yang sebelumnya yakni realme c1. Realme C2 sendiri masuk dalam daftar smartphone entry level yang saya rasa juga sangat wajib dipertimbangkan untuk di beli dengan budget yang pas-pasan.

Realme C2 merupakan smartphone entry level terbaru dari Realme. Bisa dibilang ini merupakan sebagai penerus Realme C1. Namun spesifikasi Realme C2 terasa lebih gahar dan mumpuni jika kita bandingkan dengan smartphone relame c1, namun tetap dengan harga Realme C2 yang dapat dikatakan cukup terjangkau. Dibekali baterai jumbo 4000 mAh, Realme C2 hadir mulai dari harga Rp 1 jutaan di berbagai e-commerce Indonesia seperti Shopee, Lazada, Blibli, dan Bhinneka.

Baca Juga: Harga dan Spesifikasi Lengkap Redmi Note 7

Realme C2 sendiri dilengkapi kamera yang cukup baik, yakni kamera ganda 13MP+2MP dengan teknologi MediaTek’s Imagiq Suite sehingga hasil foto bokeh yang dihasilkan oleh hp ini akan terasa lebih maksimal. Sedangkan untuk kamera depannya beresolusi 5MP dengan mode foto Portrait untuk foto bokeh yang makin kekinian.

Fitur Unik Realme C2

Desain yang unik dengan Diamond Cutting

Berbeda dengan desain smartphone kelas low entry yang menggunakan desain case glossy dan gradasi, Realme C2 hadir dengan back case berbahan doff sehingga tidak berbekas sidik jari. Desain Diamond Cutting yang ikonik ini terinspirasi dari Young Zen style, desain Realme C2 ini seperti potongan berlian sehingga tidak terlihat seperti hp murah. Uniknya lagi, kita bisa melihat efek yang berbeda saat melihat desain dari back case Realme C2 dari berbagai angle.

Smartphone berukuran 154.3 x 73.7 x 8.5 mm dan berat 166 gram ini terasa sangat nyaman saat digenggam. Bagian belakangnya bertekstur dan bodi plastiknya membuat Realme C2 terasa ringan. Realme C2 hadir dalam 2 varian warna yakni Diamond Blue dan Diamond Black.

Fitur Face Unlock

Dari segi keamanan, meski Realme C2 tidak dilengkapi dengan fingerprint, tapi hp ini sudah dilengkapi dengan fitur AI Face Unlock yang cukup responsif. Fitur ini dibekali dengan teknologi pengenalan wajah 128 titik yang bisa mengenali wajah pemiliknya hanya dalam waktu 0.3 detik untuk membuka kunci. Sangat cepat kan?

"Jeroan" yang mumpuni

Realme C2 menggunakan Color OS 6 dengan Android 9.0 Pie yang paling terkini di tahun 2019 ini. Untuk dapur pacunya alias jeroan dari Realme C2, sudah dibekali dengan prosesor MediaTek MTK6762R octa-core dengan ARM Cortex-A53 clock speed CPU 2.0 GHz. Hasilnya, kualitas layar dan foto yang jernih tapi tetap hemat baterai.

Di Indonesia, ada 2 varian yang dipasarkan yakni 2GB+16GB dan 3GB+32GB yang bisa kamu pilih sesuai kebutuhan. Masih kurang? Tenang aja karena ada dedicated micro SD slot hingga 256 GB.

Layar super lega dengan baterai jumbo

Layar Realme C2 ini berukuran 6.1 inci dengan rasio 19:5:9, rasio to body 89,35% karena bagian notch “dagu” dari smartphone ini masih sedikit tebal. Untuk bagian atas, Realme C2 masih menggunakan konsep notch waterdrop untuk meletakkan kamera depannya. Tidak perlu ragu, layarnya juga sudah dilindungi Corning Gorilla Glass sehingga hp kita akan aman dari goresan kecil. Plus, layarnya juga dilapisi dengan anti-reflective coating yang bisa mencerahkan layar hingga 35%. Untuk harga Realme C2 yang hanya Rp1 jutaan, layar ini terasa sangat lega dan jernih.

Layar sudah mumpuni, baterai Realme C2 yang jumbo, 4000 mAh ini diperkuat dengan teknologi MediaTek CorePilot sehingga baterai Realme C2 bisa bertahan seharian tanpa di-charge.

Kesimpulannya, hp Realme C2 ini bisa dibilang punya performa yang cukup baik, layar lega, kamera oke, desain elegan tidak terkesan murahan, dan baterai yang jumbo sehingga tahan lama. Ditambah lagi harganya yang sangat ramah kantong, bisa jadi pilihan untuk kamu yang sedang mencari hp low entry dengan kualitas mumpuni.

Untuk harga Realme C2, ada 2 varian yakni Realme C2 RAM 2GB/16GB harga termurah yakni Rp1.290.000 di Shopee dan untuk varian 3GB/32GB termurah garansi resmi yakni Rp1.539.000 di Lazada.

Spesifikasi Lengkap Realme C2

TAMPILAN
  • Ukuran Layar : 6.1"
  • Resolusi Layar : 1560 x 720pixels
  • Kedalaman Piksel : 282ppi
  • Water Resistant : Tidak

CAMERA
  • Resolusi Kamera Belakang : 13 + 2MP
  • Resolusi Kamera Depan : 5MP

BATTERY
  • Kapasitas Baterai : 4000mAh

PLATFORM
  • Prosesor : Octa Core
  • Sistem Operasi : Android

DESAIN
  • Berat : 166g
  • Dimensi (W x H x D) : 154.3 x 73.7 x 8.5mm

MEMORI
  • Penyimpanan Eksternal : Ya
  • Slot Kartu : Ya

PELUNCURAN
  • Tahun Rilis : 2019
  • Bulan Rilis : Mei

FITUR
  • Iris Scanner : Tidak
  • Radio FM : Ya
  • Fingerprint Scanner : Tidak
  • Heart Rate Sensor : Tidak
  • Face Recognition : Tidak
  • Waterproof : Tidak

KONEKSI
  • Wi-Fi Standard : 802.11 b/g/n
  • USB Connector : Micro-USB

JARINGAN
  • Dual SIM : Ya
  • SIM Card : Nano-SIM
Untuk lebih jelasnya tentang review realme c2 silahkan tonton video dibawah ini.


Oke demikianlah sedikit artikel mengenai Spesifikasi Realme C2 dan Harga Termurahnya di Toko Online dari saya. Semoga bermanfaat.

Selasa, 02 April 2019

Harga dan Spesifikasi Lengkap Redmi Note 7

Harga dan Spesifikasi Lengkap Redmi Note 7 - Siapa tak kenal dengan brand asal Tiongkok yang satu ini (Xiaomi). Belum lama ini Xiaomi telah mengeluarkan sebuah sub-brand baru yang dinamai Redmi, dan Redmi note 7 inilah yang menjadi hp pertama setelah berpisah dengan Xiaomi. Pasalnya mereka memang harus membuat sub-brand sebab untuk Xiaomi sendiri nantinya akan diisi dengan Smartphone kelas menengah keatas, sedangkan redmi ini akan dibuat untuk menggebrak pasar low budget.

Sejak kabar berita Redmi Note 7 ini muncul memang sangat menghebohkan jagat Smartphone Dunia tak terkecuali Indonesia. Memang tidak dipungkiri bahwa di Indonesia sendiri sangat banyak Mi-Fans yang selalu menanti kedatangan smartphone baru dari Xiaomi maupun Redmi ini.

Dengan hadirnya Redmi Note 7 bahkan sampai-sampai membuat sang raja turun tangan dengan merilis ponsel baru seri M untuk ikut serta menggebrak pasar per-smartphone ini. Ya, Agan taulah siapa yang dimaksud Raja disini.

Dan tepat tanggal 27-28 Maret kemarin Redmi Note akhirnya resmi rilis di Indonesia dengan membawa garansi Resemi TAM. Nah untuk agan yang ingin membeli Smartphone ini, berikut adalah spesifikasi lengkap dan harganya.


Harga dan Spesifikasi Lengkap Redmi Note 7

Spesifikasi Redmi Note 7 Lengkap Indonesia

Teknologi
GSM / HSPA / LTE
Gprs
Iya
Edge
Iya
Jaringan 2G
GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2
Jaringan 3G
HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
Jaringan 4G
LTE band 1(2100), 3(1800), 5(850), 7(2600), 8(900), 34(2000), 38(2600), 39(1900), 40(2300), 41(2500)
Jaringan 5G
-
Kecepatan
HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE-A (3CA) Cat9 450/50 Mbps
Tanggal rilis
Januari 2019
Dimensi
159.2 x 75.2 x 8.1 mm (6.27 x 2.96 x 0.32 inci)
Berat
186 g (6.56 oz)
Bahan
-
SIM
Hybrid Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
Tipe
Layar Sentuh Kapasitif LCD LTPS IPS, 16 Juta Warna
Lebar
6,3 Inci, 97,4 Cm2 (81,4% Rasio Layar Dan Bodi)
Resolusi layar
1080 x 2340 Piksel, Rasio 19,5:9 (409 Kepadatan Ppi)
Sentuhan
Iya
Pelindung
Corning Gorilla Glass 5
Sistem operasi
Android 9.0 (Pie); MIUI 10
Chipset
Qualcomm SDM660 Snapdragon 660 (14 nm)
CPU
Octa-core (4x2.2 GHz Kryo 260 & 4x1.8 GHz Kryo 260)
GPU
Adreno 512
Kartu memory
microSD, hingga 256 GB (menggunakan slot SIM 2)
Memory internal
32 GB atau 64 GB
RAM
3 GB atau 4/6 GB
Kamera depan
13 MP
Kamera belakang
48 MP, f/1.8, 1/2", 0.8µm, PDAF
5 MP, f/2.4, sensor kedalaman
Video
1080p@30fps (kamera depan) & 1080p@30/60/120fps, (gyro-EIS) - (kamera belakang)
Fitur
HDR (kamera depan) & Dual-LED flash, HDR, panorama (kamera belakang)
Tipe
Getaran, MP3, Nada Dering WAV
Loudspeaker
Iya
Jenis jack
3.5 Mm Jack
- Pembatalan Bising Aktif Dengan Mikrofon Khusus
WLAN
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth
5.0, A2DP, LE
GPS
iya, dengan A-GPS, GLONASS, BDS
Radio
FM radio, rekaman
Tipe usb
2.0, tipe-C 1.0 konektor reversibel
NFC
-
Sensor
Sidik jari (dipasang di belakang), akselerometer, giro, jarak, kompas
Jenis pesan
SMS (Tampilan Ulir), MMS, Email, Push Email, IM
Peramban
HTML5
Fitur Lainya
Pengisian baterai cepat (Pengisian Cepat 4)
Tipe baterai
Baterai Li-Po 4000 mAh yang tidak dapat dilepas
Siaga
-
Aktif
-
Pilihan warna
Neptune Blue, Nebula Red, BLACK

Harga Redmi Note Indonesia:

Sedang untuk harga dari Redmi Note 7 sendiri sebagai berikut:

Pertama Kali Rilis:
  • 3GB RAM 32 Internal dibandrol dengan harga: Rp. 1.999.000 (Lazada)
  • 4GB RAM 64 Internal dibandrol dengan harga: Rp. 2.599.000 (JD.id)

Perkiraan Harga Pasar:
  • 3GB RAM 32 Internal dibandrol dengan harga: Rp. 2.475.000
  • 4GB RAM 64 Internal dibandrol dengan harga: Rp. 2.820.000
Harga perkiraan hanyalah sebuah spekulasi semata, harga dapat berubah.

Demikianlah Harga dan Spesifikasi Lengkap Redmi Note 7 Indonesia. Semoga informasi ini dapat memberikan manfaat ya gan.